0 Comments

Mengatasi Masalah “Double Click” pada Mouse Anda

Double click pada mouse sangat mengganggu dalam pekerjaan dan permainan. Mouse adalah salah satu perangkat keras komputer yang paling sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Namun, seperti semua perangkat keras, mereka dapat mengalami masalah dari waktu ke waktu. Salah satu masalah yang umum ditemui adalah ketika mouse Anda secara otomatis melakukan “double click” meskipun Anda hanya […]

0 Comments

Cara Melakukan Desoldering Untuk Melepas Microswitch

Desoldering microswitch mouse bisa rumit, tetapi dengan alat dan teknik yang tepat, itu dapat dilakukan dengan aman dan efektif. Berikut adalah langkah-langkah untuk desoldering microswitch mouse: Kumpulkan alat yang diperlukan: Anda membutuhkan alat solder, sumbu solder atau pompa pematrian, dan sepasang tang. Siapkan ruang kerja: Pastikan Anda memiliki ruang kerja yang bersih dan cukup terang […]

0 Comments

Selamat Tahun Baru 2023

Halo untuk semua pelanggan WarungHJ, selamat tahun baru 2023 yah. Di Tahun yang baru ini diharapkan kalian semua tetap sehat dan semakin berlimpah rejekinya. Di tahun 2023 ini jika kalian mengalami kendala dalam mouse gaming maupun mouse kantor, bisa segera menghubungi WarungHJ di whatsapp. Dengan segera menghubungi WarungHJ, maka mouse kalian akan dengan cepat bisa […]

3 Comments
Tempat service mouse terdekat

Bahaya Dalam Perbaikan Mouse Sendiri

Perbaikan mouse kadang dianggap remeh dan dianggap dapat dilakukan sendiri dengan banyaknya tutorial di Youtube. Berbagai tutorial tersebut tidaklah salah dan bukan berarti tidak dapat diikuti. Tentunya anda dapat mengikuti tutorial tersebut dengan berbagai rambu-rambu dan pengetahuan yang cukup. Banyak pasien WarungHJ service mouse yang merupakan ‘korban’ youtube atau ‘korban’ tutorial online. Sebagian besar yang […]

0 Comments
Omron Blue Switch

Pengertian Spesifikasi Umur Switch

Banyak pertanyaan mengenai umur switch untuk mouse dan mengapa switch yang bagus kok bisa lebih cepat double click dari switch biasa. Agar dapat lebih jelas, saya mencoba menuliskan artikel mengenai hal ini. Micro Switch Microswitch atau lebih gampang disebut switch untuk mouse, adalah komponen mouse yang secara langsung dipakai oleh para pengguna mouse. Yang tersering […]

0 Comments

Penyebab Mouse Double Click

Banyak pasti dari anda yang mengalami mousenya double click. Disini akan dicoba bahas penyebab dari mouse yang mengalami double click. Karena mouse yang double click akan sangat mengganggu aktivitas anda dalam menggunakan mouse; baik itu untuk bekerja atau bermain game. Penggunaan Mouse Yang Jorok Jika anda sering menggunakan mouse dengan dibarengi aktivitas lain yang bisa […]

7 Comments
flexible mouse gaming rusak

Resiko Perbaikan Mouse Gaming Sendiri

WarungHJ sering kali menerima mouse gaming untuk diperbaiki tetapi ternyata malah tidak bisa diperbaiki setelah pemilik mouse mencoba untuk melakukan perbaikan sendiri. Mengapa orang sering mencoba untuk melakukan perbaikan sendiri? Karena pada saat sekarang ini, orang akan dengan mudah menemukan harga sparepart dan anda bisa beli sendiri sparepartnya. Dengan membandingkan harga sparepart dan biaya service […]