0 Comments

Mouse Rusak, Beli Baru Atau Servis?

Seringkali orang menjadi galau ketika mousenya rusak. Apakah lebih baik beli mouse baru, atau malah lebih mending diservis atau diperbaiki? Keduanya bisa menjadi opsi yang baik, tetapi tergantung dari beberapa situasi dan kondisi mousenya. Berikut ini akan coba dijabarkan berbagai pertimbangan untuk memutuskan apakah beli mouse baru atau servis mouse rusak tersebut. Jenis Kerusakan Ringan: […]

0 Comments

Mouse Gaming Wireless Sejuta Umat: Performa Bebas Kabel Tanpa Kompromi

Di masa lalu, mouse wireless sering dianggap kurang responsif untuk gaming. Namun kini, berkat teknologi seperti Lightspeed, Hyperspeed, dan sensor HERO, banyak mouse gaming wireless yang digunakan oleh para gamer kasual hingga pro. Berikut adalah daftar mouse wireless sejuta umat yang sudah terbukti performanya dan banyak digunakan oleh gamer di seluruh dunia: 1. Logitech G304 […]

0 Comments

Pengalaman Servis Mouse di WarungHJ

WarungHJ dikenal sebagai penyedia layanan servis mouse terpercaya dan pengalaman di Indonesia, khususnya di Jakarta. Mereka menangani berbagai jenis kerusakan pada mouse, termasuk masalah double click, scroll error, koneksi yang tidak stabil, dll. Layanan ini mencakup berbagai merek mouse, seperti Logitech, SteelSeries, Zowie, Razer, dan lainnya. Salah satu pengalaman positif datang dari pengguna yang memperbaiki […]

0 Comments

Panduan Lengkap Merawat dan Memperbaiki Encoder Mouse Agar Lebih Awet

Sebagai teknisi, saya sering menemui masalah umum yang dialami pengguna, yaitu encoder mouse yang rusak atau tidak berfungsi dengan baik. Apa itu encoder? Encoder adalah komponen yang bertugas membaca gerakan scroll wheel mouse kamu. Kalau rusak, scroll bisa jadi tidak responsif atau bergerak sendiri. Yuk simak cara merawat dan memperbaikinya dengan hati-hati. Apa yang Membuat […]

0 Comments

Jangan Sembarangan Ikuti Tutorial Perbaikan Mouse di YouTube, Ini Alasannya!

Sekarang ini bnyak banget konten tutorial perbaikan mouse di YouTube, TikTok, dan Instagram. Mulai dari ganti switch, perbaiki kabel putus, sampai modifikasi mouse biar makin responsif. Sekilas memang terlihat gampang dan cepat—cukup solder dikit, lepas baut, pasang komponen baru atau semprot contact cleaner, dan jadi. Tapi, jangan langsung ikut-ikutan, ya! Sebagai teknisi perbaikan mouse, saya […]

0 Comments

Mouse Double Click Efek Dan Akibatnya

Mouse yang rusak double click bisa jadi mimpi buruk, apalagi kalau kamu sering kerja di depan komputer atau hobi main game. Double click di sini maksudnya adalah saat kamu klik sekali, tapi komputer menganggapnya seperti kamu klik dua kali. Masalah kecil? Nggak juga. Yuk, kita bahas apa aja yang bakal kamu alami kalau mouse rusak […]

0 Comments

Cara Untuk Mengatasi dan Mencegah Masalah Mouse Double Click

Mouse yang mengalami double click sendiri bisa menjadi masalah yang menjengkelkan, terutama bagi pengguna yang sering bekerja dengan dokumen atau bermain game. Masalah ini sering terjadi akibat keausan pada switch, debu atau kotoran yang masuk ke dalam mouse, atau bahkan gangguan perangkat lunak. Berikut adalah beberapa tips untuk mencegah serta cara mengatasi mouse double click […]

2 Comments

Risiko Penggunaan Cairan seperti Contact Cleaner atau WD-40 untuk Mengatasi Mouse Double Click atau Scroll Error

Bagi penggemar teknologi, terutama yang sering menonton video tutorial di YouTube, mungkin sudah tidak asing dengan solusi cepat seperti menggunakan contact cleaner atau WD-40 untuk perbaikan masalah mouse, seperti double click atau scroll error. Namun, tahukah kamu bahwa penggunaan cairan pembersih ini bisa menimbulkan resiko serius jika tidak dilakukan dengan benar? Artikel ini akan mengedukasi kamu tentang resiko […]

0 Comments

Cara Servis Mouse yang Mengalami Double Click: Panduan Lengkap dan Risiko yang Perlu Diperhatikan

Mouse adalah salah satu perangkat keras yang paling sering digunakan dalam aktivitas sehari-hari, baik untuk bekerja, bermain game, atau sekadar browsing. Namun, seiring waktu, mouse bisa mengalami masalah, salah satunya adalah double click. Masalah ini terjadi ketika satu kali klik terdeteksi sebagai dua kali klik oleh sistem, yang tentu sangat mengganggu produktivitas. Di WarungHJ Service […]

0 Comments

WarungHJ: Solusi Terpercaya untuk Perbaikan Mouse di Indonesia

Kalau kamu lagi kesel karena mouse kesayangan tiba-tiba nge-klik sendiri, scroll-nya ngadat, atau bahkan nggak mau nyala sama sekali, jangan buru-buru beli yang baru! Kenapa? Karena ada WarungHJ, tempat service mouse terpercaya di Indonesia yang siap bikin mouse kamu kembali normal seperti baru. Kenapa Harus WarungHJ? Bisa Perbaiki Semua Merk Mouse Mau mouse kamu merk terkenal […]